Pemberian Piagam Penghargaan Dengan Kategori Sangat Baik
Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara melalui Badan Pendapatan Daerah Provinsi Sulawesi Utara UPTD Samsat Manado menerima Piagam Penghargaan sebagai Penyelenggaraan Pelayanan Publik Kategori "Sangat Baik" Tahun 2020 dengan Grade (A-) oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KEMENPAN-RB). Kemenpan-RB diwakili oleh Kepala Bidang Koordinasi Pelaksanaan Kebijakan dan Evaluasi . . .
Lanjut membacaZoom Meeting mengenai Samsat Digital Nasional atau SIGNAL.
Badan Pendapatan Daerah Provinsi Sulawesi Utara (Bapenda Sulut) bersama perwakilan dari Dirlantas Sulut dan Jasaraharja Sulut melakukan Zoom Meeting terkait launching aplikasi Samsat Digital Nasional atau disingkat SIGNAL. Subdit STNK Polri mengatakan bahwa evaluasi kinerja Samolnas pada tahun 2020 sebesar 200 miliar, ini merupakan solusi yang sangat tepat di situasi pandemi sekarang ini. Selama ini aplikasi Samolnas masih . . .
Lanjut membaca
Komisi II DPRD Prov. Sulut Puas dengan pelayanan UPTD-PPD Tomohon, Kinerja Tetap Ditingkatkan
Komisi II DPRD Prov. Sulut melakukan kunjungan ke kantor Samsat UPTD-PPD Tomohon dan disambut langsung oleh KUPTD-PPD Tomohon, Ibu Selvie Paat. Kunjungan ini merupakan bentuk dari pengawasan masyarakat terhadap kinerja pelayanan publik yang dilaksanakan oleh BAPENDA Sulut. Ketua Komisi II DPRD Prov. Sulut, Ibu Cindy Wurangian, SE, MBA memberikan apresiasi atas hasil yang dicapai oleh Bapenda meski dimasa pandemi tetap berupaya secara optimal . . .
Lanjut membaca
KUPTD Minsel Mengunjungi Bupati Minsel, Bukti Sinergi Pemprov dan Pemkab
Kepala UPTD-PPD Minahasa Selatan Bapak Niklas Silangen mengunjungi Pemerintah Kabupaten Kota Minahasa Selatan terkait pemberitahuan tunggakan Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) Kendaraan Dinas dan Pajak Air Permukaan di Kantor Bupati Minahasa Selatan. Hal ini merupakan sinergi antara Pemprov Sulut dan Pemkab Minsel dalam mencari potensi Pajak Daerah. Pertemuan ini disambut baik oleh Bupati Minahasa Selatan Bapak Frangky Donny Wongkar, SH. Dalam . . .
Lanjut membaca
Samsat Corner Megamall Kembali Dibuka!
Badan Pendapatan Daerah Provinsi Sulawesi Utara (Bapenda Sulut) membuka kembali gerai Samsat Corner Megamall yang sebelumnya ditutup akibat pandemi Covid-19. Pembukaan gerai dipimpin langsung oleh Kepala Bapenda Sulut Ibu Olvie Atteng, SE, M.Si. Tujuan dibuka kembali gerai ini untuk mengurai kepadatan masyarakat yang melakukan pembayaran pajak di Samsat Induk Manado dan mendekatkan pelayan kepada masyarakat yang sedang beraktifitas . . .
Lanjut membaca